Sabtu, 25 Oktober 2014


Bicara dan mengakses ponsel tanpa menyentuhnya apakah mungkin? Mungkin, karena teknologinya telah diciptakan.

TheAwesomer melansir, beberapa tahun dari sekarang, pengguna tak harus lagi harus menyentuh maupun bicara dengan ponsel mereka, karena kini sudah teknologi yang hanya bisa mendeteksi gerakan di sekitar perangkat.

Terima kasih kepada Elliptic Labs karena sekarang sudah ada teknologi Ultrasound Gesture Recognition.

Teknolgo ini mendeteksi pergerakan yang ada di sekitar lokasi smartphone.
Categories:

0 komentar:

Posting Komentar